Selasa, 27 Desember 2011

Desain dan tata ruang pertanian kecamatan Alla’ kab. Enrekang

ABSTRAK
    Muhammad Iqbal (G 111 08 002). Perencanaan Desain dan Tata Ruang Pertanian Melalui Pendekatan Analisa  Kesesuaian Lahan  pada Kecamatan Alla’, Kabupaten Enrekang.
 (di bawah bimbingan ...........)

Tujuan penulisan project mini ini adalah untuk mendesain perencanaan pada wilayah Kecamatan Alla’ Kabupataen Enrekang untuk keperluan pertanian dengan menggunakan pendekatan analisa kesesuaian lahan. Hasil penulisan ini diharapakan dapat menjadi bahan informasi berupa referensi atau pertimbangan dalam mengembangkan keberlanjutan pertanian dari kondisi persiapan agronomis, pemupukan serta pertimbangan kebutuhan akan infrastruktur, misalnya jalan; status kawasan, berupa kawasan hutan lindung dan kawasan budidaya; factor social ekonomi, misalnya analisis harga; teknik budidaya pertanian dan pemilihan komoditas yaitu kopi; dengan mempertimbangkan factor hama penyakit dalam pembudidayaannya.
untuk selengkapnya download link dibawah ini






terima kasih


***********************+__+***********************

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Gejala Kelebihan unsur hara tanaman (Toksisitas unsur hara tanaman)

Toksisitas adalah suatu keadaan yang menandakan adanya efek toksik/racun yang terdapat pada bahan sebagai sediaan single dose atau campuran...