Senin, 18 Februari 2013

PENGARUH PAKET PEMUPUKAN SERTA FREKUENSI APLIKASI PUPUK ANORGANIK DAN PUPUK HAYATI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN PADI

untuk postingan ini. adalah jurnal dari kawan Nurfajrin Akbar, SP. sudah diizinkan untuk diposting



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui paket dan frekuensi pemupukan N yang memberikan pertumbuhan dan produksi terbaik pada tanaman padi yang dilaksanakan di Kebun Percobaan Fakultas Pertanian Universitas Hasanuddin, Makassar yang berlangsung dari Maret hingga Oktober 2012. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua tahap, tahap pertama dilaksanakan dalam bentuk factorial dua faktor menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) yaitu dengan factor  I adalah varietas padi (V) dan faktor II adalah paket pemupukan anorganik + mikroba penambat N non-simbiotik (n), Penelitian tahap kedua merupakan hasil pengujian varietas padi yang memberikan respon terbaik pada penelitian tahap pertama pada berbagai interval pemberian mikroba penambat N. Faktor I adalah lima perlakuan terbaik paket pemupukan N pada varietas yang memberikan respon terbaik pada penelitian tahap pertama (P) yaitu hasil terbaik satu (p1), hasil terbaik dua (p2), hasil terbaik tiga (p3), hasil terbaik empat (p4), hasil terbaik lima (p5). Faktor II  adalah frekuensi pemberian mikroba penambat N non-simbiotik (F) yaitu pemberian satu kali (f1),pemberian dua kali (f2) dan pemberian tiga kali (f3).  Pengamatan meliputi tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah anakan, anakan produktif, panjang malai, jumlah gabah, kepadatan malai, gabah kering panen, bobot 1000 biji. Hasil penelitian menunjukkan .......

untuk selengkapnya lihat di JURNAL FAJRIN


semoga bermanfaat.....!!1

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Gejala Kelebihan unsur hara tanaman (Toksisitas unsur hara tanaman)

Toksisitas adalah suatu keadaan yang menandakan adanya efek toksik/racun yang terdapat pada bahan sebagai sediaan single dose atau campuran...